PEMBUATAN LARUTAN 1000 ML Na2S2O3 0,1 N DARI PADATAN Na2S2O3 5H2O


PEMBUATAN LARUTAN 1000 ML Na2S2O3 0,1 N DARI PADATAN Na2S2O3 5H2O  (ADA 2 LANGKAH)

LANGKAH 1 :  UNTUK MEMBUAT LARUTAN Na2S2O3 0,1 N HARUS DIBUAT DULU 1 N DAN HARUS DISIMPAN SELAMA 10 HARI  KEMUDIAN DIENCERKAN MENJADI 0,1 N

     Langkah 1.1. Menghitung Na2S2O3 5H2O yang harus ditimbang. Untuk membuat 100 ml tio 1 N

                                    Be Na2S2O3 5H2O  =  Mr/1  =  248,2
                        Berat Na2S2O3 5H2O yang ditimbang =  V x N x Be =  0,1 x 1 x 248,2 = 24,82 gr
                                    (waktu penimbangan disarankan dilebihkan sedikit)

      Langkah 1.2. Melakukan penimbangan dan pelarutan, 24,82 gr dilarutkan dalam 100 ml
      Langkah 1.3. Disimpan selama 10 hari
      Langkah 1.4. Disaring dan diencerkan menjadi 1000 mL 

Comments

Popular Posts